Pemeliharaan prasarana dan sarana sistem penyediaan air dengan metode Akuifer Buatan Simpanan Air HUjan (ABSAH) cukup mudah. Bantalan pasir dan bagian lainnya sebaiknya dilakukan 3 tahun sekali. Tinggalkan sisa air sekurang-kurangnya 3 mm untuk menjaga kelembaban agar bangunan tidak retak terkena panas matahari. Jika diperlukan, lakukan penguatan-penguatan tambahan. Untuk menaikkan air, gunakan pompa berdaya kecil. ( sbr/Kiprah ).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar